Tips dan Trik SEO :: Belajar Mengenai SEO (Bagian 1)

Apakah SEO itu? Jika ini saja yang ditanyakan, maka jawabannya mudah. SEO adalah Search Engine Optimization. Akan tetapi, jawaban dari pertanyaan ini akan menjadi panjang jika pertanyaannya diganti menjadi “Bagaimanakan penerapan SEO dalam sebuah web”?

Kami, jaringanhosting.com, selaku pihak penyedia hosting berbasis ASP.NET dan Windows Server, sering mendapatkan pertanyaan2 dari client2 kami bagaimana caranya supaya web client2 bisa mendapatkan ranking bagus di Google.

Perlu diketahui bahwa web jaringanhosting.com mendapatkan ranking yang sangat memuaskan di halaman pertama Google. Kami menawarkan banyak produk berbasiskan Windows Server, ASP.NET, PHP, SQL Server, dan MySQL Server. Dari produk2 ini, terdapat lagi banyak produk2 turunannya, seperti ASP.NET 3.5, ASP.NET 4.5, ASP.NET 4.5.1, ASP.NET 2, SQL Server 2008, SQL Server 2012, dsb. Ada lebih dari 40 produk2 yang kami tawarkan di web jaringanhosting.com.

Yang selalu menjadi pertanyaan client2 kami adalah bagaimana kami tetap mempertahankan rangking yang bagus untuk semua produk2 yang kami tawarkan. Anda bisa membuktikan sendiri klaim kami diatas dan Anda bisa mencoba untuk googling kata kunci (keywords) seperti “asp.net 4.5 indonesia hosting“, “indonesia asp.net 4.5.1 hosting“, “indonesia crystal report hosting“, “indonesia asp.net mvc 5 hosting“, dsb, maka Anda pasti mendapatkan jaringanhosting.com di halaman 1 Google, atau lebih tepatnya di peringkat 1 Google (umumnya berkisar di peringkat 1 s/d 3 Google).

Berikut adalah beberapa hasil pencarian berdasarkan kata kunci (keyword) diatas per Juli 2014:

jh_aspnet45

untuk kata kunci “asp.net 4.5 indonesia hosting

jh_aspnet
untuk kata kunci “indonesia asp.net hosting

Kata2 kunci tersebut bisa dibolak-balik dan niscaya, hasilnya tetap akan sama: jaringanhosting.com tetap berada di peringkat 1 s/d 3 di Google. Kok bisa ya?

Mengingat besarnya minat dari client2 kami untuk belajar, maka kami menyediakan tutorial ini supaya kita semua bisa belajar mengenai SEO dan penerapannya.


By three methods we may learn:
first, by reflection, which is noblest;
second, by imitation, which is the easiest;
and third by experience, which is the bitterest

                                                                          -Confucius-“

 

Yang akan kami tunjukkan disini adalah proses untuk menaikkan peringkat web Anda di Google dengan berdasarkan pengalaman (experience) kami. Jika Anda tidak memiliki budget yang besar untuk advertising di TV/Majalah/Radio, maka salah satu cara untuk mengenalkan produk2 Anda adalah melalui Google (baca: SEO).

Apakah SEO memakan biaya? Bisa ya, bisa tidak. Jika tidak mau mengeluarkan uang untuk Google, maka Anda harus meluangkan banyak sekali waktu untuk belajar.

Yang akan kami jabarkan disini adalah panduan untuk menaikkan SEO web Anda dengan biaya seminimal mungkin. Kenapa masih harus ada biaya? Ada banyak faktor dan akan kami perjelas di artikel kami berikutnya. Jadi, ikuti saja artikel2 kami selanjutnya…