Growth Hacking Tactics 4 : SHARE IT – Bagikan web-blog Anda !!

Selamat membaca taktik ke-4 dari tim JaringanHosting.comΒ 

Growth Hacking Tactics 4 ::

SHARE !! Bagikan website Anda

Seluruh dunia harus tau kalau Anda punya website/blog

Gimana caranya ? Share kemana saja ??

Ini Β tips dan triknya

1. Facebook

Yap!! Anda harus share ke facebook. Kenapa? Karena sebenarnya Facebook lebih mudah digunakan untuk share Link/Url Blog Anda dibanding media-sosial lain .

Sekali Anda share ke facebook dengan meneyrtakan Link/URL, maka akan ditampilkan pula gambar yang ada dalam blog Anda sekaligus. Selain itu, link yang Anda share tadi juga bisa segera di-share oleh teman Anda.

Seperti ini ::

share 1

Kalau perlu, bergabunglah di grup facebook para blogger.

2. Twitter

Seperti yang kita ketahui, begitu banyak user di Twitter, Anda bisa share Link/URL Anda di Twitter beserta hash-tag (tanda pagar #) yang relevan dengan isi blog Anda. Hashtag itu penting untuk memberi tanda pada tweet Anda. Semakin banyak Anda mendapat Re-Tweet, semakin banyak user yang membaca tweet Anda..

Contoh :

share2

3. Forum Online

Bergabunglah dengan forum online yang relevan dengan isi postingan web-blog Anda..

Banyak sekali forum online di Indonesia seperti misalnya : Kaskus, Detik, Kompas, Diskusi Web Hosting, dll. Seringlah posting di forum tersebut dengan memberi back-link ke blog Anda. Dengan begitu, akan lebih banyak yang mengetahui kalau Anda punya website/blog. πŸ˜€

Usahakan untuk sering aktif di forum juga dengan memberi komentar pada postingan orang lain dan gunakan avatar yang menarik πŸ˜€

4. Another Social-Media

Pasti Anda juga memiliki berbagai media sosial dan aktif mengunakannya kan ??

Ada Path, Instagram, Ask.fm , dan lainnya. Anda bisa juga share posting web-blog Anda disan.

Tapi kalau di Instagram, meskipun Anda sudah posting / comment tetap saja Link/URL tidak bisa ditampilkan sebagai hyperlink, sehingga Anda cukup menuliskan URL singkat saja, ex : “blog.jaringanhosting.com” begitu..

Jangan kepanjangan

5. Teman Terdekat

Share ke teman-teman terdekat Anda untuk rajin mengunjungi website / blog Anda supaya menambah jumlah visitor πŸ˜€

Atau kerahkan seluruh tim Anda untuk sering memberi komentar di postingan Anda, apalagi posting Threat di Forum Online, supaya Threat Anda bisa terus naik dan lebih banyak dilihat orang πŸ˜€

Kuncinya adalah harus RAJIN SHARE

Jangan malu-malu, SHARE saja TERUS πŸ˜€

RELATED POSTS :

bannerjarhost

Sekian tips Growth Hacking Tactis 4 dari tim JaringanHosting.com

Tunggu kelanjutan Taktik ke-5 Besok.

Semoga bermanfaat πŸ˜€

 

Growth Hacking Tactics 3 : GUEST POST , jadi tamu itu penting !

Halo πŸ˜€

Tim JaringanHosting.com akan kembali membahas tentang Growth Hacking Tactics, kali ini edisi ke-3 πŸ˜€

Apa sih Β Taktik ke-3 nya???

BE A GUEST ANYWHERE = Jadilah Tamu DIMANAPUN

tumblr_m8d619q3uo1qamhyd

Kalau Anda suka baca website/blog yang visitornya ramai, pasti Anda sering melihat di kolom komentar banyak yang meninggalkan pesan berisi LINK/URL ke blog milik mereka sendiri. Iya kan? Nah seperti itulah maksudnya taktik ke-3 ini πŸ˜€

tapi untuk melakukan taktik ini, tentu harus ada triknya πŸ˜€

Ini dia trik Growth Hacking Tactics 3 :

1. Jangan gunakan akun personal asli Anda

Usahakan untuk membuat akun baru, alamat e-mail baru yang khusus Anda gunakan untuk blog-walking atau memberi komentar di blog orang lain. Sehingga kalau akun tersebut di banned atau di non-aktifkan oleh Google, Anda tidak rugi πŸ˜€

2. Jangan Hanya Posting LINK/URL

Anda harus jadi tamu yang baik di rumah orang lain πŸ˜€

Berilah komentar yang relevan dengan artikel yang Anda baca, response artikel dengan baik. Β Setelah itu baru titipkan LINK/URL Blog Anda di bagian akhir komentar. Jika perlu, beri keterangan yang menarik tentang blog Anda sebelum menyertakan URL nya.

contoh : “Artikel tentang Growth Hacking Tactics nih di blog.jaringanhosting.com”

banner-jarhost-kotak

3. Jangan Takut Gagal

Kalau sudah sering blog-walking, sudah bertamu kemana-mana, tapi belum ada feedbacknya, jangan pernah merasa gagal. Mungkin saja blog Anda kurang relevan dengan yang dicari pembaca, atau mungkin juga belum ada yang melihat link blog Anda. Coba lagi, jalan-jalan terus ke blog tetangga dan tetap jadi tamu yang baik.

Nantikan Growth Hacking Tactics selanjutnya πŸ˜€

Semoga bermanfaat πŸ˜€

RELATED POSTS :

 

Growth Hacking Tactics 2 : BLOG ! blogging again and again !

Halo πŸ˜€

Hari ini tim JaringanHosting.com akan membahas taktik ke-2 πŸ˜€

Growth Hacking Tactics 2 : Blog! blogging again and again!

blog blog

Salah satu cara untuk meningkatkan traffic visitor di website/blog Anda, salah satunya dengan terus blogging ..

1. Blogging Setiap Hari – AKTIF Blogging

Blogging lah setiap hari. Jika rutinitas dan pekerjaan Anda tidak memungkinkan untuk Anda nge-blog tiap hari, maka setidaknya luangkan waktu Anda saat weekend atau hari libur lainnya.

Blog yang terlalu lama ditinggal pemiliknya akan menjadi kurang menarik bagi para blog-walker lain, karena tidak ada sesuatu yang baru tiap kali mereka mengunjungi blog Anda. Tapi, kalau Anda rajin blogging, maka pembaca blog Anda jadi punya “sesuatu untuk ditunggu” . πŸ˜€

Dengan melihat blog Anda yang aktif, visitor blog Anda tidak akan segan untuk follow blog Anda. Visitor akan lebih mengunjungi blog Anda, dengan begitu, traffic di blogAnda akan terus meningkat.

Dan untuk Anda yang ingin mencoba fitur FREE-BLOG HOSTING dari tim JaringanHosting.com , silahkan SIGN-UP DISINIΒ 

2. Blogging ANYWHERE

Sekarang, tempat bukan lagi jadi halangan untuk posting tulisan ke Blog. Setiap dari Anda yang mempunyai laptop atau smart-phone, tentu bisa posting blog dari mana saja. Anda bisa posting dari FoodCourt Mall ketika jam makan siang, bisa posting dari laptop saat sedang bersantai di rumah, yes you can POST from ANYWHERE πŸ˜€

blog anywhere

3. Blog ANYTHING

Anda bisa menulis tentang apa saja di blog Anda. Semua terserah Anda. Kalau Anda masih bingung dan tidak punya spesifikasi khusus dalam blogging, silahkan tulis cerita keseharian Anda, dibuat se-unik dan se-tidak biasa mungkin. Kita tidak akan pernah kenal Raditya Dika kalau dia tidak nge-blog kan??

Nah begitu pula Anda.. jangan pernah merasa “tidak punya” sesuatu untuk ditulis.. karena kita semua punya sesuatu untuk ditulis..

Atau Anda bisa juga posting berbagai artikel yang menurut Anda menarik dan ingin Anda bagikan ke semua orang.. Apakah harus tulisan Anda sendiri?? TIDAK πŸ˜€

Anda boleh ambil tulisan dari koran, dari blog tetangga juga, ASAL : CANTUMKAN SUMBERNYA πŸ˜€ hargai penulis aslinya πŸ˜€

Bagaimana dengan posting tulisan atau artikel tentang sesuatu yang sedang ramai dibicarakan oleh orang-orang ?? Itu juga bisa dilakukan, dengan begitu, ketika Anda share posting blog Anda di forum, maka mereka akan tertarik untuk membaca tulisan Anda, naik lagi deh jumlah visitor di blog Anda πŸ˜€

blogging (1)

4. PICTURES !! gunakan gambar yang MENARIK

Blog Anda bagus, isi tulisan Anda cerdas dan sangat bermanfaat, tapi tidak berwarna dan tidak ada gambar apapun?? Itu akan mengurangi minat pembaca . Sayang sekali kan?

Pastikan setiap kali posting sesuatu, apapun itu, beri sedikit gambar atau foto yang relevan dan menarik. Because sometimes, a picture speaks louder than words πŸ˜€

5. BLOG-WALKING itu PENTING

Anda berharap blog Anda akan ramai pengunjung dan komentar, tapi Anda sendiri malas mengunjungi blog lain dan meninggalkan jejak disana?? Tentu itu tidak bisa terjadi πŸ˜€

Sebagai seorang blogger yang baik dan setia kawan, Anda harus sering main-main ke blog tetangga, silahkan tinggalkan jejak, bisa berupa komentar, atau bisa bantu RATE postingannya. πŸ˜€

Sekian tips Growth Hacking Tactics 2 dari kami tim JaringanHosting.com

(baca juga Growth Hacking Tactics sebelumnya :D)

RELATED POSTS :

 

Growth Hacking Tactics 1 : Memaksimalkan Organic Search by JaringanHosting.com

Tim JaringanHosting.com akan membahas Growth Hacking Tactics dengan beberapa langkah-langkahnyaa nih.. kami akan bahas satu persatu taktik apa saja yang bisa Anda gunakan untuk meningkatkan perkembangan traffic visitor di website Anda.. tidak hanya visitor, kalau website Anda merupakan sebuah website online-shop, visitor juga berpotensi menjadi buyer πŸ˜€

Langkah pertama : tim JaringanHosting.com akan sharing tentang tips untuk memaksimalkan organic search agar blog/website kamu bisa muncul lebih sering di halaman awal dari mesin pencarian πŸ˜€

Apa itu Organic Search ?? Organic Search adalah hasil pencarian otomatis yang akan muncul di mesin atau situs pencari online (contoh : Goggle, Bing, Yahoo. dll) . Untuk bisa ditemukan oleh mesin pencari online secara organic, kita tidak perlu membayar biaya apapun. Namun, kita harus tahu bagaimana caranya agar web/blog kita bisa muncul di halaman awal mereka.

Seperti ini, ada 2 hasil yang akan ditampilkan oleh mesin pencari online : Organic Search Results dan Paid/Sponsored Search Results :

search-engine-ranking

Bagaimana cara memaksimalkan Organic Search ??

1. Keywords (Kata Kunci)

Selalu tuliskan kata kunci yang relevan dengan isi tulisan web/blog kita sebagai judul post, dengan membaca judul post yang sesuai dengan keywords yang dicari oleh user, akan lebih memungkinkan user tersebut untuk mengunjungi website atau blog kita.

contohnya jika kita mengetik “windows hosting Indonesia” di kolom pencarian Google, maka akan muncul website JaringanHosting.com di list top 5 halaman pertama πŸ˜€

JARHOST1

Blog atau website Anda juga bisa seperti itu.. dengan keyword yang tepat, maka akan lebih banyak user yang mengunjungi website Anda dan aktifitas traffic di website Anda juga ikut meningkat. πŸ˜€

2. Gunakan Judul Content yang Menarik

Setelah Google berhasil menemukan beberapa link yang sesuai dengan keyword yang dicari oleh user, pastikan user tersebut MEMILIH blog Anda. Jangan berkecil hati jika Anda tidak masuk dalam top 5, bukan berarti Anda langsung kalah dengan website lainnya. Anda bisa menggunakan Judul yang menarik , sehingga akan menarik perhatian user. Seperti yang Anda juga ketahui, ketika Search Result Google menampilkan 10 link yang ada di halaman pertama mereka, tidak semua orang langsung klik pada rank pertama, tapi juga scroll kebawah dan melihat mana link yang paling sesuai dengan mereka. Dengan begitu, user bisa jadi akan lebih memilih mengunjungi website Anda dan mengabaikan website lain.

 

3. Pastikan Website Anda Dapat Ditemukan Oleh Google

Jika langkah 1 dan 2 telah Anda terapkan, coba check ulang setting pada blog atau website Anda, dan pastikan Anda mengizinkan website Anda untuk masuk ke dalam mesin pencarian online. Jangan sampai Anda tidak mengaktifkan fitur tersebut, karena itu akan sangat membantu mesin pencari menemukan website Anda.

 

4. Sign Up ke Google Analytic

Dengan mendaftarkan alamat website Anda ke Google Analytic, Anda bisa memantau perkembangan traffic yang terjadi dari hari ke-hari, dan bahkan bisa juga memantau tiap keyword yang Anda gunakan. Jika trik Organic Search untuk website Anda berhasil, tentu traffic ke website Anda juga akan mengalami peningkatan.

CONTOH TREND di Google Analytics

CONTOH TREND di Google Analytics

 

Nah itu sedikit tips dari JaringanHosting.com untuk membantu memaksimalkan Organic Search pada website Anda.

Semoga bermanfaat πŸ˜€

RELATED POSTS :

 

Tips Membangun “Personal-Brand” ala JaringanHosting.com

Apakah Anda sedang berusaha untuk meningkatkan “personal-brand” Anda agar menjadi lebih baik lagi? Atau apakah Anda masih bingung bagaimana caranya agar bisa membangun “personal-brand” yang mengagumkan?

Disini kami dari JaringanHosting.com akan sharing tentang beberapa tips yang bisa Anda lakukan untuk memiliki “personal-brand” yang baik..

1. Mulailah Memikirkan bahwa Anda adalah “brand”

Sebelum mulai melabeli diri Anda sendiri, cobalah memikirkan tentang diri Anda sebagai sebuah brand/merk. Analoginya, jika pembuat tas Hermes tidak ingin menjual tas-nya dengan harga mahal, maka saat ini kita tidak akan menemui fakta bahwa tas Hermes dijual dengan harga jutaan rupiah.

Sama seperti diri Anda, ingin diberi label seperti apakah nantinya.. jika Anda merasa memiliki bisnis yang berkembang pesat, tentu Anda akan senang disebut entrepreneur / penguasaha. Jika Anda lebih suka dikenal sebagai musisi karena Anda pintar main gitar dan bikin lagu, maka Anda akan memberi label pada diri Anda sendiri sebagai musisi handal.

Seperti apa Anda ingin dikenal nantinya, maka seperti itulah Anda membangun “personal-brand” Anda.

2. Memiliki Personal-Website

Pernahkan Anda iseng dan menulis nama Anda sendiri di kolom search di Google ?? Apa saja yang muncul pada halaman pertama ?? Akun twitter dan facebook? Jika Anda telah memiliki blog pribadi sebelumnya, maka blog pribadi Anda biasanya akan menempati urutan atas pada hasil pencarian.

Itulah salah satu alasan kenapa personal blog ini perlu dimiliki oleh Anda yang ingin memiliki personal-brand yang baik. Akan lebih baik lagi jika Anda memiliki website pribadi, situs yang Anda kelola sendiri, dengan domain Anda sendiri. contoh : www.namakamu.com atau www.namakamu.co.id wah, pasti akan sangat mengesankan jika Anda memiliki website seperti itu.

Lagipula, banyak layanan yang menyediakan jasa web-hosting dengan biaya yang cukup terjangkau, salah satunya adalah : Jaringanhosting.com (penyedia layanan Windows Hosting terbaik di Indonesia)

Di website personal yang Anda miliki, Anda bisa menulis semua cerita tentang keseharian Anda, profesi Anda, komunitas apa saja yang Anda ikuti, dan bisa juga share berbagai media seperti video, foto, dan portofolio Anda.

banner-jarhost-kotak

3. Temukan Cara untuk Memberi Nilai Plus pada Diri Anda

Apa yang paling Anda sukai? Apa yang paling Anda kuasai?

Nah, contohnya jika Anda suka fotografi, maka beri nilai plus itu pada diri Anda, dan sebarkan ke semua orang, semua orang harus tahu kalau Anda punya kemampuan fotografi yang baik. Dengan cara Anda sering meng-upload hasil foto Anda di website pribadi Anda, di Instagram atau Twitter. Anda sering share teknik dan ilmu fotografi di blog Anda, itu menjadi nilai plus yang Anda miliki. Jika Anda memiliki bisnis online-shop, tuliskan dan sebarkan tentang bisnis Anda tersebut, sehingga bisnis itu menjadi nilai plus bagi Anda. Dengan begitu, personal-brand yang Anda miliki menjadi semakin kuat.

Semakin sering Anda menunjukkan hasil karya Anda, atau kemampuan yang Anda miliki pada orang lain, maka Anda akan dikenal memiliki nilai plus pada diri Anda.

4. Bijaksana dalam Menulis atau Berinteraksi di Media-Sosial

Semua tweet yang Anda tulis, semua foto yang Anda upload, dan semua artikel yang Anda posting bisa mencerminkan kepribadian Anda secara tidak langsung. Jika seseorang melihat timeline twitter Anda dan isinya tentang hal-hal positif, tentu dia akan senang membacanya. Tapi jika semua berisi hal-hal negatif, maka orang-orang akan memberi label yang negatif juga tentang Anda.

Oleh karena itu, Anda harus bijaksana dalam menulis segala sesuatu di media-sosial, karena itu akan mempengaruhi “personal-brand” Anda.

5. Berinteraksi dengan Komunitas yang Mendukung Personal Brand Anda

Contohnya jika di Twitter Anda telah memberi label diri Anda sendiri sebagai seseorang yang sangat menyukai suatu klub sepakbola, maka follow-lah komunitas klub sepak bola tersebut. Jika Anda adalah seorang blogger, maka banyaklah berinteraksi dengan komunitas dan member blogger yang lain, Anda bisa saling membalas komentar. saling menanggapi artikel, dan bisa sering melakukan blog-walking dengan blogger lain. Semakin sering dan semakin banyak Anda berinteraksi dengan komunitas yang sesuai dan mendukung personal-brand Anda, maka orang-orang akan melihat Anda sebagai seseorang dengan persona-brand yang sangat kuat.

6. Pelajari Passion Anda

Semua orang pasti punya begitu banyak hobi dan kesukaan.. Tpai, dalam membentuk sebuah personal-brand yang baik, akan lebih efektif jika Anda menonjolkan salah satu passion yang paling Anda sukai. Untuk Anda yang memiliki online-shop, mungkin dengan menjual begitu banyak produk, Anda akan bisa melakukan banyak penjualan setiap hari, tapi Anda bukan toko kelontong, akan lebih baik jika Anda lebih spesifik dalam menjual satu atau dua produk , atau beberapa produk dalam kategori yang sama.

Diri Anda pribadi juga seperti itu, coba pelajari lagi passion yang Anda miliki, kemampuan apa saja yang bisa Anda lakukan dengan baik, tapi pilih beberapa saja yang memang menurut Anda layak diberi penghargaan lebih sebagai ciri-khas Anda, dengan begitu personal-brand yang Anda miliki menjadi lebih khas dan lebih bernilai.

think again πŸ˜€

Sekian dari kami tim Jaringanhosting.comΒ  Semoga bermanfaat πŸ˜€